1 kg ayam potong
1/2 ltr santan sedang
minyak goreng secukupya
Bahan Kremesan :
400 ml air
1 ons tepung kanji
1 butir telur
1 sdt kaldu bubuk
Bumbu :
4 siung bawang putih
1 sdm ketumbar
2 cm kunyit
1 cm jahe
1 sdm garam
2 cm lengkuas
2 lbr daun salam
1 sdm garam
Cara membuat :
- Haluskan semua bumbu kecuali lengkuas dan daun salam.
- Siapkan ayam, rebus, buang kaldunya (krn kita pake ayam potong), sisihkan.
- Didihkan santan, masukkan semua bumbu, didihkan kembali, masukkan ayam.
- Masak dengan api kecil hingga kuah meresap. Sisihkan
- Buat adonan kremesan, campur semua bahan kremesannya.
- Celupkan ayam dalam adonan kremesan, kemudian goreng hingga matang.
- Sisa adonan kremesan, digoreng dengan api sedang. Ambil adonan dengan sendok. tuang ke dalam minyak panas sedikit demi sedikit menyebar di permukaan wajan. Bila adonan mengapung dan warna sudah kekuningan dan kering, angkat, tiriskan, taruh diatas kertas biar minyak terserap.
- Taburkan kremesan di atas ayam.
- Ayam kremes siap disajikan.
0 komentar:
Posting Komentar